Kandang Kelinci Outdoor

Berikut beberapa gambar kandang untuk kelinci peliharaan anda, kandang biasanya ditempatkan diluar rumah atau mungkin dibuat seperti setangah luar namun tetap masih satu atap dengan rumah anda, biasanya diletakkan disamping, dibelakang ataupun di taman rumah


--
--

Jika kandang kelinci didesain indah dan menarik, tentunya akan menambah keasrian lingkungan rumah kita, dan kita dapat menyalurkan hobi dan minat kita terhadpa binatang mungil dan imut ini, sehingga dapat diperkembangbiakkan,

Dan yang perlu diingat dalam urusan kandang, baik indoor maupun outdoor. Jangan terlalu sering merubah tatanan maupun bentuk kandang, berikan kelinci-kelinci kesayangan anda beradaptasi dahulu dengan lingkungannya, karena dengan keseringan berubah kandang kelincinya, maka kelinci akan mudah stress... dan akhirnya akan menimbulkan kematian. Sayang kan kalau mati..
Share this post :

+ Komentar + 1 Komentar

14 Maret 2014 pukul 14.54

mas, izin ngutip ya... terima kasih

Posting Komentar

Popular Post

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Fatwa Kelinci Blitar - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger